Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI JAKARTA SELATAN
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Penggugat Tergugat Status Perkara
724/Pdt.G/2024/PN JKT.SEL 1.ERINSA MEINANDA ERWAN
2.ERNI WIDIYASTUTI
3.ENGGA APRIANDA ERWAN
4.ERINA DEWI ERNIAWAN
4.BANK RAKYAT INDONESIA (Persero) Tbk Cabang Kramat
5.Komisaris PT. Jembar utama
6.KANTOR PELAYANAN KEKAYAAN NEGARA DAN LELANG (KPKNL)
7.SAMUEL THEN
Persidangan
Tanggal Pendaftaran Selasa, 23 Jul. 2024
Klasifikasi Perkara Perbuatan Melawan Hukum
Nomor Perkara 724/Pdt.G/2024/PN JKT.SEL
Tanggal Surat Jumat, 19 Jul. 2024
Nomor Surat
Penggugat
NoNama
1ERINSA MEINANDA ERWAN
2ERNI WIDIYASTUTI
3ENGGA APRIANDA ERWAN
4ERINA DEWI ERNIAWAN
Kuasa Hukum Penggugat
NoNamaNama Pihak
1Rudi hermanto, SHERINSA MEINANDA ERWAN
2Rudi hermanto, SHERNI WIDIYASTUTI
3Rudi hermanto, SHENGGA APRIANDA ERWAN
4Rudi hermanto, SHERINA DEWI ERNIAWAN
Tergugat
NoNama
1BANK RAKYAT INDONESIA (Persero) Tbk Cabang Kramat
2Komisaris PT. Jembar utama
3KANTOR PELAYANAN KEKAYAAN NEGARA DAN LELANG (KPKNL)
4SAMUEL THEN
Kuasa Hukum Tergugat
Turut Tergugat
NoNama
1- KEPALA BADAN PERTANAHAN NASIONAL (BPN) Jakarta Selatan
Kuasa Hukum Turut Tergugat -
Nilai Sengketa(Rp) 8.000.000.000,00
Petitum
  1. DALAM POKOK PERKARA

 

      PETITUM

 

Mengabulkan Gugatan Penggugat Untuk Seluruhnya;

Menyatakan  Para Tergugat Telah Melakukan Perbuatan Melawan Hukum Yang Merugikan Penggugat;

Menghukum  Tergugat Untuk Membayar Kerugian Immateril Yang Diderita Oleh Para Penggugat Sebesar Rp. 8.000.000.000,- (Delapan  Miliar Rupiah), secara Tunai dan seketika;

Memerintahkan Tergugat Membayar Uang Paksa (Dwangsom) Kepada Penggugat Sebesar Rp. 1.500.000,-(Satu Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) Per Hari Apabila Tergugat Tidak Melaksanakan Putusan Yang Berkekuatan Hukum Tetap (Inkracht);

Memerintahkan Tergugat Atau Siapapun Yang Memperoleh Izin Dari Tergugat Menguasai/Menempati Objek Tanah Dan Bangunan Yang Disengketakan Untuk Tidak Melakukan Tindakan Pemaksaan Sebelum adanya Putusan Dari Pengadilan;

Memerintahkan Turut Tergugat Agar Tunduk Dan Taat Pada Putusan Perkara

Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak